Program pendampingan pemberdayaan dan lingkungan adalah program pendampingan dengan metode penampatan officer yakni Comdev Officer (CDO) atau Environmental Officer (EO). Program pemberdayaan masyarakat adalah upaya untuk membantu masyarakat berkembang dan maju dengan memanfaatkan sumber daya yang ada.

Beberapa contoh pendampingan program pemberdayaan masyarakat yang dilakukan adalah pendampingan program pendampingan ekonomi berbasis ekosistem, pendampingan program kesehatan melalui Promote Healthcare Access dan beberapa jenis program lainnya.

Layanan Pendampingan Program CSR & Lingkungan

Beberapa layanan jasa pendampingan Program CSR & Lingkungan:

Pendampingan program CSR berdasarkan kebutuhan rapid assessment
Pendampingan program lingkungan (environment) berbasis masyarakat
Pendampingan program sosial dan lingkungan berdasarkan kriteria PROPER

Pendampingan program dilakukan dengan diawali rapid assessment dari kebutuhan dari program. Kemudian setelah dilakukan rapid assessment dilakukan penyusunan Logical Framework Analysis (LFA) sesuai dengan kebutuhan dan jangka waktu pelaksanaan.

Kemudian kegiatan berlangsung sesuai dengan PDCA (Plan-Do-Ceck-Action) dan dilakukan monitoring dan evaluasi pelaksanaan program agar sesuai dengan perencanaan dan target yang ditentukan. Dan terakhir dilakukan advokasi penyampaian hasil pelaksanaan program bersama dengan multi stakeholder agar dapat berkelanjutan melalui action plan yang disusun bersama.

Setiap wilayah lokasi yang kami temui tidak ada yang memiliki karakteristik sama. Semua memiliki ciri khas tersendiri. Oleh karena itu, kami biasa melakukan pendampingan sesuai dengan kebutuhan. Jadi, apakah Anda membutuhkan pendampingan program CSR dan Lingkungan? Butuh perubahan dalam program CSR dan lingkungan perusahaan Anda? Silahkan hubungi kami untuk informasi lebih lanjut.

Informasi Proyek
JOB Medco E&P Tomori
Pendampingan Program CSR
Banggai, Sulawesi Tengah
2022-2023
Dapatkan Konsultasi
Hubungi Kami:
0251-8397572
mask

Lafirza adalah mitra andal dalam menghadirkan solusi keberlanjutan di bidang lingkungan, sosial-ekonomi, dan teknologi. Kami menawarkan layanan komprehensif, mulai dari pelatihan pemberdayaan masyarakat, konsultasi PROPER, hingga kajian lingkungan strategis. Dengan desain komunikasi visual yang memukau dan teknologi canggih seperti Big Data dan CRM, kami mendukung transformasi digital yang ramah lingkungan. Lafirza juga menyediakan publikasi ilmiah berkualitas untuk memperkuat dampak sosial dan lingkungan Anda. Mari bersama membangun masa depan yang berkelanjutan dan penuh harmoni. 

Hubungi Kami
Alamat Kantor

Jadikan kami mitra Perusahaan Anda

Hubungi

(0251) 839-7572

 

0812-8764-0346

Konsultasikan